Villa Naora


  • Lovina
  • 8 maks. org.
  • 4 kamar tidur
  • 4 kamar mandi
  • 7 pegawai
  • Villa sepenuhnya dikelola dan dilayani oleh 2 housekeeper, 2 orang tukang kebun, penjaga keamanan dan manajer
  • Kawasan ini menawarkan berbagai kegiatan seperti menyelam, melihat lumba-lumba, sawah-sawah, gunung merapi, perjalanan gajah dan merendam sumber air panas, air terjun
  • Wi-Fi gratis di seluruh villa dan tamu dapat menikmati iPad, iPod dan Wii di villa

Tentang Villa Naora

Berlokasi di Bali Utara, Vila Naora berada di sekeliling lahan hijau dan laut. Vila ini juga sangat dekat dengan pantai pasit vulkanis serta menawarkan panorama yang luar biasa dari laut dan gunung dari jauh.

Untuk bersatu dengan sekeliling Anda keempat kamar disediakan dengan kamar mandi dalam dan dirancang dalam konsep terbuka dengan alam dan mengaplikasikan berbagai elemen tradisional. Dua kamar mandi yang tersedia dirancang dengan atap terbuka sehingga Anda dengan mudah merasakan sensasi alam yang sesungguhnya.

Bagi Anda yang mendapatkan kamar lantai bawah bersiaplah banging dengan panorama kolam renang dan laut yang mengesankan. Sedangkan bagi Anda yang berada di kamar utama di lantai atas bersiaplah untuk mengagumi tampilan taman dan laut.

Sedangkan di luar ruangan vila Anda akan dimanjakan dengan berbagai tempat relaksasi. Contohnya seperti kolam renang yang tepat menjadi tempat mengagumi laut dari jauh serta Jacuzzi untuk Anda menikmati panorama langit di malam hari.

Selain itu juga terdapat bale besar di tepi kolam renang sehingga Anda memiliki banyak pilihan untuk bersantai. Sebuah bale spesial diatur di tengah-tengah taman tropis yang memiliki pepohonan serta daun yang rimbun. Di bale tersebut Anda juga dapat mendapat layanan pijat.

Foto

Tempat

Around the villa

Beach
50 m
Indomay
1.7 km
Ngurah Rai (Bali) International Airport
83.4 km

Ulasan

The Villa Finder Vows
We only list properties we’d want to stay in - they have to meet our standards
24/7 availability of our team to make sure we are always around for you
Regular communication with the owner, ensuring every detail is up to date
Rated ‘Excellent’ on
9.8/10 (Nilai rata-rata berdasarkan 8 Ulasan-ulasan)
10/10

We've had a Lovely time in beautiful Villa Naora. So Relaxing. Total Bliss. We have been well looked by Desi, Lily, Sudan, and Jutta. Every meal has been delicious. We recommend the Beef Rendang! So grateful to share this little paradise

Jayde SImpson (Singapura) stayed at Villa Naora with a group of friends and their families from 01/07/2023 to 05/07/2023 (Translated from Inggris)
8.8/10

Villa built recently (2012) with a lot of space, a very good swimming pool, a nice garden, and a direct access to the beach (which is as clean as could be a non private and daily cleaned beach in Bali...). Villa is well furnished in a contemporary style. The massage area near the sea with two massage tables is really, really cool. Villa is however at a minimum of 2h round trip drive of any interesting things to do in the area (Munduk, national park, lakes...). But when you're in Villa Naora, you don't really feel the need to move anywhere...

Jerome (Singapura) stayed at Villa Naora with a group of friends from 24/07/2016 to 30/07/2016 (Translated from Inggris)
10/10

Amazing amazing amazing. Best place to stay. Everything has been thought of for the most relaxing, fun and enjoyable holiday. Take me there.

Crystal (Australia) stayed at Villa Naora with a group of friends from 14/03/2015 to 19/03/2015 (Translated from Inggris)
10/10

We were an extended Family (7 adults, 2 kids & 2 babies). The villa is splendid, very comfortable, very well furnished (even for kids, nothing was missing) and very well decorated. We didn't even feel like exploring the region as staying around the pool was already perfect! Especially because of the impeccable service: we just had to seat around the table, everything was ready. Perfect holidays!!

S (Prancis) stayed at Villa Naora with a group of friends from 16/02/2014 to 21/02/2014 (Translated from Inggris)

Layanan dan fitur

Something missing in this villa? Don't worry, our Concierge can arrange it for you. Just let us know :)
  • Transportasi:

    • Transfer ke bandara
    • Supir
  • Fasilitas:

    • Akses kursi soda
    • Generator cadangan
    • Bar counter
    • Brankas
    • Free parking private & covered
    • Gazebo
    • Pengering rambut
    • Handuk kolam (contact us)
    • Perlengkapan rumah tangga
    • Internet Wi-Fi
    • Setrika dan papan setrika
    • Jacuzzi
    • Kolam renang
    • Kursi santai
    • Payung kolam
    • Teras
  • Anak-anak:

    • Ranjang bayi
    • Kursi tinggi untuk bayi
    • Babysitter
  • Makanan:

    • Breakfast
    • Mesin pembuat kopi
    • Makan malam
    • Peralatan dapur lengkap
    • Makan siang
  • Hiburan:

    • Pemutar musik CD
    • Film DVD
    • TV satelit
    • Stereo
    • TV
    • Video game
  • Servis:

    • Tukang kebun
    • Housekeeping service
    • Pijat
    • Perawatan kolam renang
    • Petugas keamanan
  • Informasi lebih lanjut:

    • Maks. org.: 8
    • Staf: 7
    • Ukuran villa: 300 m²
    • Ukuran taman: 4200 m²

Kebijakan vila

  • Peraturan Rumah

    • Check-in: setelah 03:00 pm
    • Check-out: sampai 12:00 pm
  • Ketentuan Pembayaran

    • 50% deposit payment required to confirm your stay
    • Saldo yang harus dibayarkan 60 hari sebelum check-in
  • Rental fee included

    • Villa Finder Concierge
  • Additional fees

    • Transfer ke bandara (hubungi kami)
    • Supir
    • Babysitter
    • Breakfast (contact us)
    • Makan malam biaya bahan makanan
    • Makan siang biaya bahan makanan
    • Pijat
    • Tamu tambahan (25 USD/malam, 2 kids only orang maksimum)

Concierge service

Layanan pramutamu gratis kami mengelola perencanaan pra-perjalanan, menerima permintaan selama Anda menginap, dan membantu dengan apa pun dan di mana pun!
  • Kursi bayi, tempat tidur bayi, kereta bayi
  • Belanja bahan makanan
  • Layanan penitipan anak
  • Pijat di rumah
  • Koki pribadi
  • Pagar kolam renang
period Minimal hari penginapan 2 kamar tidur 3 kamar tidur 4 kamar tidur
dari 23/06/2025 sampai 28/06/2025 Low season 3 malam USD 280 USD 320 USD 360
dari 28/06/2025 sampai 30/08/2025 High season 7 malam USD 380 USD 420 USD 460
dari 30/08/2025 sampai 20/12/2025 Low season 3 malam USD 280 USD 320 USD 360
dari 20/12/2025 sampai 03/01/2026 Peak season 7 malam USD 380 USD 420 USD 460
dari 03/01/2026 sampai 27/06/2026 Low season 3 malam USD 280 USD 320 USD 360

Penawaran khusus

10% off for a booking less than 30 days before the stay

villas ini berada di dekat Villa Naora

Villa Aparna
Villa Aparna

Lovina - 4 kamar tidur

dari USD 243 Per malam

0 km

Villa Bayu Segara
Villa Bayu Segara

Lovina - 3 kamar tidur

dari USD 237 Per malam

0.1 km

Villa Damai Seririt
Villa Damai Seririt

Lovina - 3 kamar tidur

dari USD 197 Per malam

0.3 km